Archive:
- Sopir Dilarang Merokok di Dalam Angkutan
JAKARTA (Suara Karya) Sopir dan kondektur angkutan umum di Kota DKI Jakarta bakal dikenai sanksi keras jika mereka kedapatan merokok di dalam angkutan umum.Langkah ini mendapat dukungan dari berbagai pihak, antara lain Jakarta Tobacco Control Support Center (TCSC). Sebab, sopir dan kondektur memang seharus-nya melindungi penumpang, termasuk dari gangguan asap rokok.Direktur TCSC Dr Alex Papilaya di Jakarta kemarin menegaskan dukungan terhadap larangan yang dilakukan Pemprov DKI Jakarta itu. Asap rokok […]
- Wamenkes: 19% Pengeluaran Orang Miskin Habis untuk Beli Rokok
Jakarta – Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) Ali Gufron menuturkan pendapatan yang dihabiskan orang miskin untuk membeli rokok sebesar 19%. Sementara itu biaya kesehatan, warga miskin hanya menghabiskan 2,5% dari total pengeluarannya. “Untuk orang miskin, sekitar 11-19% uangnya habis untuk rokok, sedangkan untuk kesehatan dia cuma 2,5% Kalau mereka kemudian bisa tidak merokok, uang yang 19% itu tidak lagi keluar,” ungkap Ali kepada detikFinance di Gedung DPR/MPR RI, Senin (2/7/12). Ali […]